Walikota Kotamobagu Tunjuk Chelsia Jadi Plt Kadis Perkim, Claudy Plt Kadis PUPR
Kuasa.NET, KOTAMOBAGU – Usai melantik dan mengambil sumpah ratusan pejabat eselon III dan IV, Walikota Kotamobagu Tatong Bara menunjuk dua pejabat Pemkot sebagai pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas. Diantaranya, Chelsia Paputungan diangkat…