Aksi Dramatis Resmob dan OSIS Warnai HGN 2025 di SMAN 2 Kotamobagu
HUKRIM – Suasana peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2025 di SMAN 2 Kotamobagu yang awalnya penuh kegembiraan mendadak berubah menegangkan. Sebuah aksi dramatis menyerupai penangkapan pelaku kriminal tiba-tiba terjadi di tengah lapangan…