Bimtek Penyusunan Laporan Keuangan Desa, Ini Pesan Asripan Nani ke Peserta
KOTAMOBAGU - Penjabat (Pj) Wali Kota Kotamobagu, Asripan Nani, membuka bimbingan teknis (Bimtek) penyusunan laporan keuangan desa di Hotel Grand Whiz Manado, Jumat (1/12/2023).
Kegiata tersebut diikuti para kepala desa, dan aparatur desa…