Menjanjikan, Wanita Ini Geluti Bisnis Pisang Cokelat Keju
Kuasa.NET, KOTAMOBAGU – Bisnis pisang cokelat keju milik Wanda Kawulusan warga Desa Moyag Kecamatan Kotamobagu Timur banyak diminati pembeli. Perhari Wanda bisa meraup untung ratusan ribu rupiah. Ia pun memanfaatkan media sosial sebagai…